Loading...

3 Manusia Aneh di Dunia

DivisiUnik - 3 Manusia Aneh di Dunia . Keanehan biasanya di identik kan dengan sesuatu yang jarang sekali ada, dilihat, dan dijumpai. Keane...

DivisiUnik - 3 Manusia Aneh di Dunia. Keanehan biasanya di identik kan dengan sesuatu yang jarang sekali ada, dilihat, dan dijumpai. Keanehan ini bisa meliputi kegiatan yang aneh atau bentuk tubuh yang agak berbeda dengan orang lainnya. Berikut keanehan-keanehan pada beberapa orang di Dunia :

Sanju Bhagat: Saudara kembarnya hidup di perutnya

Perut Sanju pernah sedemikan menggelembung sampai disangka hamil dan dia  mengalami kesusahan bernapas. Sanju tinggal di kota Nagpur, India.  Ketika menjalani operasi, Mehta, dokter yang mengoperasinya terkejut  pada saat mengambil apa yang dianggap sebagai “tumor”. “Tungkai satu  keluar, lalu tungkai berikutnya, dan tungkai berikutnya, mulut, rambut”.  Sanju bagaikan melahirkan, sebenarnya Mehta mengangkat tubuh kembaran  Sanju dari perutnya. Sanju sebenarnya mengalami satu kondisi yang sangat  langka: fetus in fetu, yaitu saudara kembar yang terperangkan di dalam  tubuh saudara satunya. Kembaran yang terperangkap akan mampu hidup  sebagai parasit, bahkan dengan mengembangkan jaringan seperti ari-ari, ia  akan menangkap makanan dari tubuh kembarannya, sampai si kembaran yang  terperangkap tumbuh membesar sehingga mulai membahayakan tubuh induknya,  dan di titik ini biasanya dokter akan mulai bertindak.

Mr. Michel Lotito: Tuan Pemakan Segala

Michel Lotito (1950), penghibur serba bisa dari Prancis,dilahirkan di  Grenobel dan terkenal atas kemampuannya untuk memakan barang yang tidak  dapat dicerna, dan membuatnya dikenal sebagai Monsieur Mangetout (tuan  Pemakan Segala). Penampilan Lotito termasuk dalam mengkonsumsi logam,  kaca, karet dan lain sebagainya dari beberapa barang seperti sepeda, tv,  pesawat Cessna 150, dan beberapa barang yang di bongkar dan dipotong  kecil2 untuk kemudian ditelan. Pesawat Cessna 150 butuh dua tahun untuk  sepenuhnya dimakan, mulai 1978 sampai 1980. Ia mulai makan barang2 aneh  semenjak kecil dan mulai makan untuk hiburan mulai 1966. Ia jarang  mengalami sakit akibat makanan yang dikonsumsinya, bahkan makan makanan  yang dianggap beracun. Diperkirakan semenjak 1959 sampai 1997, Lotito  telah makan 9 ton logam.

Thai Ngoc: Tidak Tidur selama tiga Dekade


Thai Ngoc, 64, mengatakan bahwa ia tidak bisa tidur setelah menderita  demam pada 1973, dan sudah menjalani 11.700 malam tanpa tidur. “Saya  tidak tahu, insomnia ini apakah mengganggu kesehatan saya atau tidak,  tapi yang jelas saya tetap sehat dan dapat bertani secara normal seperti  yang lain”, kata Ngoc. Ia diketahui sering membawa kantong pupuk  seberat 50Kg sejauh 4 Km setiap paginya. Dokter juga menyatakan bahwa ia  sehat dan hanya menyatakan Ngoc menderita gangguan ringan pada fungsi  hatinya. Selama tiga bulan pertama ia tidak tidur, ia menggali dua  lubang besar yang digunakannya sebagai kolam ikan
Unik 7188547064338117664

Posting Komentar

emo-but-icon

Beranda item

ADS

Popular Posts

Labels

Random Posts

Flickr Photo